Halaman

Rabu, 29 Januari 2014

Sejumlah Ruas Jalan di Jakarta Tergenang Akibat Hujan




Sejumlah Ruas Jalan di Jakarta Tergenang Akibat Hujan
Sejumlah Ruas Jalan di Jakarta Tergenang Akibat Hujan






surya online, jakarta - sejumlah ruas jalan di lima wilayah dki jakarta tergenang air dengan ketinggian bervariasi setelah ibukota diguyur hujan sejak selasa (28/1/2014) malam hingga rabu (29/1/2014) dini hari.
dikutip dari situs resmi badan penanggulangan bencana daerah dki jakarta, hingga rabu dini hari pukul 01:01 wib di jakarta barat terjadi genangan di jalan kebon jeruk raya arah ke batu sari setinggi 20cm dan jalan daan mogot di depan samsat setinggi 20cm.
di kawasan jakarta timur, ruas jalan otista kebon nanas utara 2 setinggi 50cm dan raya kalimalang setinggi 20cm.
sementara di jakarta selatan, genangan air terjadi di raya fatmawati depan rs fatmawati setinggi 50cm, jalan permata hijau genangan setinggi 20cm, jalan pulo mawar genangan setinggi 50cm, jalan prapatan pancoran arah cawang setinggi 20cm, jalan gatot subroto arah semanggi genangan setinggi 20 cm, jalan arteri pondok indah dekat gandaria city genangan setinggi 20 cm, jalan tanjung mas raya setinggi 10 cm-20 cm, jalan kemang raya depan kfc genangan setinggi 30 cm dan kavling polri ragunan depan pintu barat belakang ragunan genangan setinggi 10cm-20cm.
sementara jakarta pusat, genangan air sempat terjadi di jalan kali pasir cikini dengan genangan setinggi 40cm, jalan wahid hasyim belakang sarinah thamrin genangan 10cm-20cm, jalan baturaja tanah abang genangan 40 cm dan jalan bendungan hilir depan rsal mintohardjo genangan setinggi 20 cm - 30cm.




berita terkait: banjir jakarta



bnpb: 27.
912 jiwa masih mengungsi di jakarta


lima titik banjir di jakarta mulai surut


jokowi : pu fokus bangun tanggul di sepanjang sungai


banjir masih rendam 33 kecamatan di jakarta


bendung katulampa kembali siaga tiga






editor: heru pramono






tweet

Source from: surabaya[dot]tribunews[dot]com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.