Halaman

Kamis, 06 Juni 2013

Tiga Kapal Perang Rusia Angkut Persenjataan ke Suriah




Tiga Kapal Perang Rusia Angkut Persenjataan ke Suriah
Tiga Kapal Perang Rusia Angkut Persenjataan ke Suriah





washington - agen rahasia amerika serikat (as) mengindentifikasi tiga kapal perang milik rusia yang diduga membawa persenjataan untuk menyuplai rezim pemerintah di suriah.
salah satu pejabat pentagon yang enggan disebutkan jati dirinya mengatakan, pihak as telah melacak jejak kapal tersebut setelah meninggalkan pelabuhan rusia beberapa hari lalu.
satelit milik as juga bisa melihat beberapa indikasi kontainer yang dimasukkan ke dalam kapal perang tersebut.
meski belum dikonfirmasi secara jelas, diyakini kapal tersebut memuat sejumlah komponen sistem pertahanan udara s-300 milik rusia dan senjata lainnya.
rusia sendiri secara rutin berada di timur mediterania, sehingga bisa keluar masuk dari pelabuhan tartous, dimana mereka memiliki fasilitas di sana.
sejumlah aset militer juga ditempatkan di wilayah tersebut awal bulan lalu.
(cnn)
Source from: surya[dot]tribunews[dot]com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.