Halaman

Selasa, 29 April 2014

Wali Kota Madiun : Target Jadi Window Display Jatim




Wali Kota Madiun : Target Jadi Window Display  Jatim
Wali Kota Madiun : Target Jadi Window Display Jatim






surya online, madiun - wali kota madiun, bambang irianto berjanji akan merealisasikan semua program dan janjinya selama kampanye kemarin.
ini setelah gubernur jawa timur membacakan semua visi dan misinya dalam sambutan pelantikan pasangan bambang irianto dan sugeng rismiyanto (baris) ii sebagai wali kota dan wakil wali kota madiun, selasa (29/4/2014).
"saya ingin kota madiun menjadi window display-nya jatim.
ini mumpung ada pakde, saya akan memenuhi kewajiban saya sebagai pimpinan di kota madiun," ujarnya kepada surya online, usai pelantikan.
untuk menjadi window display jatim itu, wali kota akan menyiapkan sejumlah peluang usaha di bidang jasa dan tak akan memberikan izin pendirian pabrik.
alasannya, wilayah kota madiun hanya terdiri dari 3 wilayah kecamatan yang tidak terlalu luas.
"saya yakin usaha dibidang jasa macam-macam akan semakin berkembang melebihi perkembangan nasional dan jawa timur sendiri.
bidang jasa juga akan menyerap tenaga kerja," imbuhnya.
sedangkan mengenai realisasi program, diantaranya program jambanisasi, wajib sekolah 12 tahun, memberikan bea siswa untuk kuliah bagi anak warga tak mampu dengan biaya rp 6 juta per mahasiswa per tahun.
"saya berikan contoh ini agar daerah lain bisa meniru.
insyallah semua itu akan saya laksanakan,” tegasnya.




terkait#soekarwo

baca juga



jatim tuan rumah lokakarya bem se-nusantara


gubernur soekarwo dan keluarga nyoblos di tps 27 manyar sabrangan


amankan gula jatim pakde karwo surati sby


bantuan rp 30 juta untuk keluarga siswa yang akan jual ginjalnya


gubernur lantik kepala bkkbn jatim





penulis: sudarmawan

editor: titis jati permata






tweet

Source from: surabaya[dot]tribunews[dot]com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.