Halaman

Jumat, 30 Mei 2014

Karyawan Tambak di Situbondo Tewas Tercekik Sarung




Karyawan Tambak di Situbondo Tewas Tercekik Sarung
Karyawan Tambak di Situbondo Tewas Tercekik Sarung






surya online, situbondo - seorang karyawan tambak udang di desa peleyan, kecamatan panarukan, situbondo, ditemukan tewas, jumat (30/5/2014) dini hari.
korban wahid (35), warga desa bimorejo, kecamatan wongsorejo, banyuwangi ini, ditemukan tewas oleh anam (33), yang tidak lain adik iparnya.
wahid yang setiap hari bekerja ditambak tersebut tewas dalam kondisi leher tercekik sarung yang terlilit pompa air di lokasi tambak.
tewasnya wahid membuat anam panik dan berteriak meminta pertolongan pekerja tambak yang lain.
"saat ditemukan kondisi  korban sudah meninggal," ujar akp wahyudi, kasubag humas polres situbondo kepada surya online, jumat (30/5/2014).
peristiwa kematian wahid diduga disebabkan kecelakaan kerja pada saat korban akan menghidupkan mesim pompa.
namun apesnya, ketika mesin hidup, sarung korban tergilas hingga mencekik lehernya hingga tewas.
"korban langsung dievakuasi ke rumah sakit, korban murni tewas akibat kecelakaan," pungkasnya.




terkait#situbondo

baca juga



pengiriman 33 motor bodong digagalkan polisi di situbondo


pasca gempa, bpbd situbondo dirikan dua tenda darurat


bocah penderita pelengketan usus di situbondo butuh uluran tangan dermawan


dipukuli suami, artiani kini tak bisa melihat dan berbicara


pengamen jalanan di situbondo dikeluhkan pengguna jalan





penulis: izi hartono

editor: titis jati permata






tweet

Source from: surabaya[dot]tribunews[dot]com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.