Halaman

Kamis, 24 Juli 2014

Berlagak Jadi Orang Kaya, Modal Ihtiarto Gelapkan 13 Mobil




Berlagak Jadi Orang Kaya, Modal Ihtiarto Gelapkan 13 Mobil
Berlagak Jadi Orang Kaya, Modal Ihtiarto Gelapkan 13 Mobil






surya online, malang - ihtiarto setyo atmojo (34), pelaku penggelapan 13 mobil rental mengaku, awalnya menyewa mobil untuk usaha.
mobil tersebut digadaikan, sementara uangnya untuk diputar lagi.
namun karena terus merugi, dirinya terus menyewa mobil untuk digadaikan.
“uangnya sebagian untuk menebus sewa mobil, yang lainnya untuk menyewa mobil baru,” katanya, kamis (24/7/2014) di mapolsek blimbing.
diakui ihtiarto, modal utama kejahatannya adalah pandai-panda meyakinkan calon korbannya.
dengan berbicara manis dan berlagak orang kaya, membuat calon korbannya mudah dikelabuhi.
selain itu, ihtiarto juga tinggal di rumah kontrakan di jalan comal kota malang.
cara ini untuk mengelabuhi para korbannya.
"kalau ada yang datang ke rumah, tidak akan pernah ditemukan.
karena rumahnya kosong jarang ditempati," ucapnya.
di rumah kontrakan tersebut, para korban ihtiarto melampiaskan kekesalannya.
mereka menempelkan berbagai tulisan, menghujat ihtiarto.
seperti “dicari polisi”, “buron polisi, penggelapan mobil” dan sebagainya.
sebelumnya, ihtiarto ditangkap polisi karena menggelapkan 13 mobil rental.
sebanyak delapan mobil berhasil disita, sementara lima lainnya masih belum ditemukan.




terkait#penggelapan mobil

baca juga



tiga bulan, pria ini berhasil menggondol 13 mobil rental





penulis: david yohanes

editor: titis jati permata






tweet

Source from: surabaya[dot]tribunews[dot]com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.